"Silahkan mengutip sebagian atau seluruh tulisan di blog ini dengan SYARAT mencantumkan penaripena.blogspot.com"

THE LOST JAVA - Testimoni Rini Selly

Kata yg sudah membaca The Lost Java (edisi lama):

"Novel yang rumit, berat dan memusingkan!” Bisa jadi itulah yang akan dirasakan para pembaca yang terbiasa mengkonsumsi novel-novel romantis setelah membaca isi novel ini, The Lost Java bukan novel picisan yang melulu isinya cinta, cinta, dan cinta. Kun Geia membidik isu global warming sebagai sasaran puncak konflik. Bersama style genre thrillernya, dengan berani ia mencoba mendobrak alur pemikiran para penulis novel tanah air untuk tidak hanya melahirkan karya yang berkutat di sekitar masalah percintaan saja. I called this one with smart, cool and suspenseful novel. Apakah The Lost Java merupakan karya terbesarnya Kun Geia? read it! and just let your imaginations flow. ( Rini Selly, Medan)

Itu baru yang edisi lama, bagaimana dengan yang edisi revisi?

Read More...

THE LOST JAVA - testimoni Dila Saktika Negara

Ini pendapat yang sudah membaca The Lost Java (edisi lama):
 
"Luar biasa! Novel yang sangat pantas untuk diapresiasi. Keindahan ilmu pengetahuan, ketegangan dalam petualangan serta ketulusan dari sebuah rasa cinta menjadi kekuatan menakjubkan dari novel The Lost Java. Kun Geia dengan lugasnya menyusun komponen-komponen itu hingga menjadi sebuah formula yang mampu membuat siapapun yang membacanya untuk penasaran dan ingin segera menyelesaikan hingga lembar terakhirnya. Rasakanlah sendiri saat membacanya, kejutan-kejutan dalam cerita akan membuat jantungmu berdebar lebih kencang dan dadamu bergemuruh penuh haru."
 
Dila Saktika Negara, Lampung (Penulis Beberapa Buku Antologi Populer)

itu yang edisi lama, bagaimana dengan The Lost Java edisi revisi?

Read More...